Senin, 22 April 2019

Membangun “Kecerdasan Spiritual” Melalui Lailatul Ijtima


Oleh: Ahmad Gojin
(Ketua Tanfidz MWC NU Cibiru)
                                                                      (04 April 2019
 

Rasulullah SAW. bersabda: “Doa mustajab (dikabulkan) ketika berkumpul (ijtima) kaum muslimin” (Hadis).
            Kecerdasan spritual merupakan kecerdasan qalbu yang berhubungan dengan kualitas batin seseorang untuk meraih nilai luhur yang belum terjangkau oleh akal.
            Orang yang memiliki kecerdasan spiritual tinggi memiliki karakteritik (ciri) sebagai berikut:
            Pertama, Beriman kepada Allah SWT. dengan penuh keyakinan, tanpa bercampur dengan kemusyrikan (menyetukan) terhadap-Nya.
            Kedua, Bertaqwa kepada Allah SWT. dengan istiqomah (konsisten) dalam kehidupannya.
                Ketiga, Berakhlak mulia, seperti amanah, teguh pendirian, amar ma’ruf nahi munkar, santun, toleran, bertanggung jawab, dan lain-lain.
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar